ACL

ACL
LOVING YOU <3

Kamis, 04 Juli 2013

Hukum Bacaan Mim Sukun

HUKUM BACAAN MIM SUKUN

Hukum mim mati adalah salah satu tajwid yang terdapat dalam Al-Qur'an. Hukum ini berlaku jika mim mati bertemu huruf-huruf tertentu. Untuk Hukum Mim Mati terdiri dari tiga jenis, antara lain:
1.    Idghom mimi
2.    Ikhfa’ syafawi
3.    Idzhar syafawi



Surah Al-Mu’minun ayat 55-59.
Keterangan tajwid: Ikhfa Syafawi, Idgham Mimi, Izhar Syafawi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar